PENGOPERASIAN FILTER GUARDS
- Service:
- Buka valve Inlet filterguardsebelum operasi menghidupkan Raw Water Pumps.
- Buka valve Outlet filterguardsebelum operasi mengidupkan Raw Water Pumps.
- Tutup valve backwash.
- Backwash
- Buka valve Inlet filterguard sebelum operasi mengidupkan Raw Water Pumps.
- Tutup valve Outlet filterguard sebelum operasi mengidupkan Raw Water Pumps.
- Buka valve backwash.
PENGGANTIAN FILTERGUARDS
Penggantian Filter guard dilakukan jika terjadi perbedaan tekanan di pressure inlet bagian filter dengan pressure outlet bagian filter sebesar 25 psi. size pori - pori Filter Guard yang digunakan adalah 20 micron
- Prosedur penggantian filter Guard:
- Matikan unit Filter.
- Tutup valve inlet.
- Buka tutup housing filter, dengan memutar ke kiri (berlawanan arah jarum jam).
- Keluarkan dan ganti Filter cloth
- Tutup housing filter guard dengan memutar ke kanan (searah jarum jam), sebelumnya pastikan packing sudah terpasang dengan benar.
- Filter Guard siap dipergunakan kembali.
No.
|
Masalah
|
Penyebab
|
Pemecahanya
|
1. | Air yang keluar Filter guard tidak lancar |
Filter mampet | Ganti filter cloth (Kain filter) |
2. | Air keluar dari bagian atas casing filter |
Pemasangan casing tidak benar |
Perbaiki pemasangan casing. |
spesifikasi Filter guard